Referensi Maluku
No Result
View All Result
  • NASIONAL
  • MALUKU
    • AMBON
    • KKT
    • MALRA
    • MALTENG
    • MBD
    • SBB
    • SBT
    • TUAL
    • ARU
    • BURSEL
    • BURU
  • DESA
  • HUKRIM
  • RAGAM
  • OLAHRAGA
    • LIGA 3 MALUKU
    • ALL SPORT
  • OPINI
  • EDITORIAL
  • LOKAL
Youtube
Facebook
  • NASIONAL
  • MALUKU
    • AMBON
    • KKT
    • MALRA
    • MALTENG
    • MBD
    • SBB
    • SBT
    • TUAL
    • ARU
    • BURSEL
    • BURU
  • DESA
  • HUKRIM
  • RAGAM
  • OLAHRAGA
    • LIGA 3 MALUKU
    • ALL SPORT
  • OPINI
  • EDITORIAL
  • LOKAL
No Result
View All Result
Referensi Maluku
Home MALUKU BURU

Tertimbun Longsor di Gunung Botak  Pulau Buru , Satu Lagi Penambang Emas Tewas

May 30, 2022
in BURU
0
Share on FacebookShare on TwitterShare on WhatsappShare on Email

 

Baca Juga

Tiga Nelayan Pulau Buru Hampir Mati di Perairan Maluku Utara, Dua Hari Kemudian Ditemukan

Aliansi Pemuda Buru Mendukung Penuh Ilyas Hamid Sebagai Penjabat Bupati 

Nelayan Asal Desa Jikumerasa Kabupaten Buru Ditemukan Meninggal

 

ReferensiMaluku.id, Ambon- Satu lagi penambang emas tewas tertimbun longsoran tanah bebatuan bercampur lumpur saat menambang emas ilegal di kawasan Gunung Botak Desa Persiapan Wamsait, Kecamatan Waelata, Kabupaten Pulau Buru, Maluku.

 

Kasubag Humas Polres Pulau Buru Aipda Djamaludin mengatakan seorang penambang yang tewas itu bernama Tedi Nacikit (35) warga Desa Wawali, Kecamatan Leksula, Kabupaten Buru Selatan.

 

“Pada Minggu (29/5) sekitar pukul 04.00 WIT dini hari, telah meninggal dunia salah satu warga masyarakat Buru Selatan akibat tertimbun longsor di Gunung Botak,”ujar Djamaludin dalam keterangan tertulis yang di terima Referensi Maluku, Minggu, (29/5) malam.

 

Menurutnya saat itu sejumlah warga tengah menambang emas. Mereka melakukan aktivitas Penambangan Emas Tanpa Izin (PETI) dengan cara mengaduk tanah untuk mendulang emas pada Sabtu (28/5) malam pukul 21:00 WIT.

 

Kegiatan tambang tradisional itu dilakukan dengan mencangkul tanah menjadi berlubang sedalam tiga meter untuk mengambil material berupa bebatuan kecil dan pasir yang mengandung butiran emas.

 

Tak berapa lama, terjadi longsoran akibat retakan pada bagian tebing lobang sehingga penambang sempat berlarian untuk menyelamatkan diri pukul 23:00 WIT.

 

Setelah longsor para penambang kembali beraktivitas menambang emas di area tebing longsor dengan cara menggali ulang lubang untuk mendulang emas. Lebih dari enam jam atau tepatnya jam 4 subuh longsor kembali menerjang para penambang dan mengakibatkan seorang penambang tertimbun longsor.

 

Setelah kejadian itu, para penambang yang selamat dari musibah tanah longsor membantu mencari korban yang tertimbun di lubang dengan alat seadanya. Pencarian selama 1 jam, korban berhasil ditemukan dalam kondisi tak bernyawa tertutupi material longsor.

 

Jenazah penambang kemudian dievakuasi ke jalur C tepatnya di tanah merah, Desa Wamsait, Kecamatan Waelata, Kabupaten Pulau Buru untuk dibawah ke rumah duka di Desa Wawali, Kecamatan Leksula, Kabupaten Buru Selatan.

 

Diketahui, para penambang emas ilegal melakukan aktivitas Penambangan Emas Tanpa Izin (PETI) di lokasi Gunung Botak Pulau Buru pada malam hari. Mereka memutuskan mendulang emas secara sembunyi di malam hari agar terhindar dari pengawasan  aparat kepolisian. (RM-06)

ShareTweetSendSend

BERITATERKAIT

Tiga Nelayan Pulau Buru Hampir Mati di Perairan Maluku Utara, Dua Hari Kemudian Ditemukan

Tiga Nelayan Pulau Buru Hampir Mati di Perairan Maluku Utara, Dua Hari Kemudian Ditemukan

by admin
May 25, 2023
0

Referensimaluku.id.Ambon -- Sebanyak tiga orang nelayan asal Kab1upaten...

Aliansi Pemuda Buru Mendukung Penuh Ilyas Hamid Sebagai Penjabat Bupati 

Aliansi Pemuda Buru Mendukung Penuh Ilyas Hamid Sebagai Penjabat Bupati 

by admin
May 13, 2023
0

Referensimaluku.id.Ambon -- Kurang lebih 13 hari lagi, Djalaluddin...

Nelayan Asal Desa Jikumerasa Kabupaten Buru Ditemukan Meninggal

Nelayan Asal Desa Jikumerasa Kabupaten Buru Ditemukan Meninggal

by admin
March 29, 2023
0

Referensimaluku.id.Ambon -- Arsat Marlata (55) nelayan asal desa...

Diduga Tak Seriusi Laporan Korban Kekerasan Bersama, GMNI Minta Kapolda Maluku Copot Kapolsek Waeapo

Diduga Tak Seriusi Laporan Korban Kekerasan Bersama, GMNI Minta Kapolda Maluku Copot Kapolsek Waeapo

by admin
March 9, 2023
0

Referensimaluku.id,Ambon-Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Gerakan Mahasiswa Nasional...

11 Tahun Tambang Gunung Botak  Beroperasi , Merkuri Sudah Masuk Level Menghawatirkan.

11 Tahun Tambang Gunung Botak  Beroperasi , Merkuri Sudah Masuk Level Menghawatirkan.

by admin
December 23, 2022
0

Referensimaluku.id.Ambon -- Guru Besar Universitas Pattimura Ambon, pada...

Pelantikan Pengurus F-SBSI Kota Ambon, Ini Pesan Korwil KSBSI Maluku

Pelantikan Pengurus F-SBSI Kota Ambon, Ini Pesan Korwil KSBSI Maluku

by admin
December 11, 2022
0

Referensimaluku.id.Ambon -- Pelantikan Dewan Pimpinan Cabang Federasi Sarikat...

Next Post
FKUB  Mendukung Penuh Maluku jadi Kiblat Moderasi Beragama di Indonesia

FKUB  Mendukung Penuh Maluku jadi Kiblat Moderasi Beragama di Indonesia

Macet di Ibu Kota Provinsi Maluku

Macet di Ibu Kota Provinsi Maluku

Discussion about this post

Popular Stories

  • Lima ABK Sabuk Nusantara 103 Babak Belur Dihajar Oknum TNI dan Brimob, Yermias Minta Danyon dan Dansat Bersikap

    Lima ABK Sabuk Nusantara 103 Babak Belur Dihajar Oknum TNI dan Brimob, Yermias Minta Danyon dan Dansat Bersikap

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Delapan Wakil Rakyat Maluku di Senayan Membisu dan “Omong Kosong”, Anggota DPR RI Asal Sulut Bantu Heins Songjanan Siap Dilantik Tamtama TNI

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Brigjen Amino Carataker Walikota Ambon

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Jebolan SMA Negeri 4 Ambon yang Kini Juara Dunia Tinju

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Diduga “Kaki Tangan” Sekkot Ambon di Balik Temuan BPK RI Soal Korupsi Rp. 9,6 Miliar

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Kontak Kami
  • Pedomam Media Cyber

© 2022 referensimaluku.id

No Result
View All Result
  • NASIONAL
  • MALUKU
    • AMBON
    • KKT
    • MALRA
    • MALTENG
    • MBD
    • SBB
    • SBT
    • TUAL
    • ARU
    • BURSEL
    • BURU
  • DESA
  • HUKRIM
  • RAGAM
  • OLAHRAGA
    • LIGA 3 MALUKU
    • ALL SPORT
  • OPINI
  • EDITORIAL

© 2022 referensimaluku.id

error: Content is protected !!