Referensi Maluku
No Result
View All Result
  • NASIONAL
  • MALUKU
    • AMBON
    • KKT
    • MALRA
    • MALTENG
    • MBD
    • SBB
    • SBT
    • TUAL
    • ARU
    • BURSEL
    • BURU
  • DESA
  • HUKRIM
  • RAGAM
  • OLAHRAGA
    • LIGA 3 MALUKU
    • ALL SPORT
  • OPINI
  • EDITORIAL
  • EKONOMI
  • LOKAL
Youtube
Facebook
  • NASIONAL
  • MALUKU
    • AMBON
    • KKT
    • MALRA
    • MALTENG
    • MBD
    • SBB
    • SBT
    • TUAL
    • ARU
    • BURSEL
    • BURU
  • DESA
  • HUKRIM
  • RAGAM
  • OLAHRAGA
    • LIGA 3 MALUKU
    • ALL SPORT
  • OPINI
  • EDITORIAL
  • EKONOMI
  • LOKAL
No Result
View All Result
Referensi Maluku
Home All Sport

Ada “Pembisik” di Balik Kegagalan Bos Malut United Beli PSIS Semarang

November 19, 2025
in All Sport
0
Share on FacebookShare on TwitterShare on WhatsappShare on Email

Referensimaluku.id, Ambon – Ada pecundang di balik kegagalan Bos Maluku Utara United David Glend membeli klub Liga 1 Indonesia PSSI Semarang. Sosok sentral ini pernah menjadi bagian vital di kubu Laskar Kie Raha, julukan Malut United. Dia dulu sempat berada di PSIS Semarang setelah pemecatan Andrew Ian Gilingham.

Baca Juga

Asprov PSSI Maluku Menang Banding di PT Ambon, Putusan PN Ambon Dibatalkan, Rhony Sapulette Kalah

Pelantikan Pengurus dan Peresmian Dojo “Shogaru Roku” SD 6 Tawiri, Talaohu : Tingkatkan Prestasi Dari Tingkat Daerah Hingga Jenjang Nasional.

Dojo Nusakura Latihan Bersama dan Eksibisi Dengan Dojo SD Al Fatah 2 dan Lainnya

Dia hanya menjadi asisten pelatih interim PSIS sebelum dibeli Malut United. Hampir dua tahun dia berada di Ternate melatih Rifal Lastori dan kawan-kawan. Prahara datang menerpa ketika isu peras pemain merebak di Markas Malut United.

Sang pahlawan pun didepak keluar. Dia lalu berlabuh di klub Championship asal Jawa Timur. Diduga kuat dialah sang pembisik yang menggagalkan upaya DG membeli PSIS.

Di bagian lain diinformasikan pasca gagal nego jual saham dengan Malut United, pihak manajemen PSIS Semarang langsung gercep menerima tawaran dari investor lain.

PT. Mahesa Jenar Semarang (PSIS) langsung menyepakati penjualan saham mayoritas dengan pengusaha asal Kota Semarang Datu Nova Fatmawati, Senin (17/11/2025) malam.

Dengan kesepakatan itu, Datu resmi mengambil alih saham mayoritas PT. mahesa Jenar Semarang (PSIS).
Lalu, siapa sebenarnya Datu Nova Fatmawati?

Dikutip Referensimaluku.id dari Tribunjateng.com, Datu ternyata istri dari bos Persela Lamongan, Fariz Julinar Maurisal.

Sebelumnya, saat bertemu dengan juru bicara PT. Mahesa Jenar Semarang, Joni Kurnianto, Datu menyampaikan jika dia adalah perempuan asli Semarang yang menikah dengan suaminya warga Lamongan.

Terinspirasi dari mendiang ayah yang gila bola, bahkan pecinta PSIS menjadi inspirasi wanita muda itu untuk membeli saham PSIS.

“Saya dari kecil di sini. Lalu setiap liburan ke Semarang di rumah kakek, saya ditinggal oleh ayah saya yang ingin menonton sepakbola. Saya pernah penasaran, siapa sih yang ditonton. Ternyata klub PSIS Semarang. Lalu ayah saya meninggal. Maka dari situlah saya ingin meneruskan cinta ayah saya terhadap PSIS,” ucapnya.

Lebih lanjut, Datu membeberkan dari kecintaannya itu pula, dia menyadari bahwa kondisi tim Mahesa Jenar kini sedang terpuruk. Oleh karena itu dia ingin menyelamatkan tim kebanggan warga Kota Semarang ini.

Di sisi lain, alih tangan kepemilikan saham mayoritas ini ditandai juga dengan kosongnya nama manajer Laskar Joko Tingkir yang sebelumnya diisi Datu Nova Fatmawati, seperti yang tercantum pada website resmi PT Liga Indonesia Baru.

Untuk suaminya, Fariz tetap berada di posisi sebagai CEO dalam jajaran official tim Persela Lamongan.
Tak kalah menariknya, sepekan sebelumnya, Persela Lamongan kedatangan pelatih baru pengganti Aji Santoso.

Dia adalah Imran Nahumarury yang sebelumnya juga pernah menangani PSIS Semarang.

Persela Lamongan saat ini adalah klub peserta Pegadaian Championship 2025/2026, satu grup dengan PSIS Semarang.
Di klasemen sementara, Persela di posisi keempat, sedangkan PSIS Semarang ke-10. (*/RM-02)

ShareTweetSendSend

BERITATERKAIT

Asprov PSSI Maluku Menang Banding di PT Ambon, Putusan PN Ambon Dibatalkan, Rhony Sapulette Kalah

Asprov PSSI Maluku Menang Banding di PT Ambon, Putusan PN Ambon Dibatalkan, Rhony Sapulette Kalah

by admin
November 18, 2025
0

Referensimaluku.id, Ambon - Pengadilan Tinggi Ambon dalam putusan...

Pelantikan Pengurus dan Peresmian Dojo “Shogaru Roku” SD 6 Tawiri, Talaohu : Tingkatkan Prestasi Dari Tingkat Daerah Hingga Jenjang Nasional.

Pelantikan Pengurus dan Peresmian Dojo “Shogaru Roku” SD 6 Tawiri, Talaohu : Tingkatkan Prestasi Dari Tingkat Daerah Hingga Jenjang Nasional.

by admin
November 18, 2025
0

Referensimaluku.id, Ambon- Zen Rahman Talaohu selaku Ketua Inkado...

Dojo Nusakura Latihan Bersama dan Eksibisi Dengan Dojo SD Al Fatah 2 dan Lainnya

Dojo Nusakura Latihan Bersama dan Eksibisi Dengan Dojo SD Al Fatah 2 dan Lainnya

by admin
November 16, 2025
0

Referensimaluku.id,- Ambon - Dojo Nusakura menggelar Latihan Bersama...

Malut Siap Lanjutkan Tren Kemenangan, Gustavo: ” Tujuan kami jelas , Ingin meraih 3 Poin “

Malut Siap Lanjutkan Tren Kemenangan, Gustavo: ” Tujuan kami jelas , Ingin meraih 3 Poin “

by admin
November 11, 2025
0

Referensimaluku.id,-Tangerang-Malut United kembali bersiap menatap lanjutan pertandingan pekan...

Ditendang Malut United karena Skandal Peras Pemain, Imran Nahumarury Berlabuh di Persela Lamongan

Ditendang Malut United karena Skandal Peras Pemain, Imran Nahumarury Berlabuh di Persela Lamongan

by admin
November 11, 2025
0

Referensimaluku.id, Ambon - Dibuang Manajemen Maluku Utara United...

Exclusive Wawancara Bek Baru Malut, Igor: “Pengalaman Bermain di Indonesia adalah yang Terbaik”

Exclusive Wawancara Bek Baru Malut, Igor: “Pengalaman Bermain di Indonesia adalah yang Terbaik”

by admin
November 9, 2025
0

Referensimaluku.id-Ambon- “Sepak bola di Indonesia cukup berbeda dengan...

Discussion about this post

Popular Stories

  • Kisah Pasutri Petinju Maluku, Berulang Kali Sumbang Medali di PON, 15 Tahun Honor Tak Diangkat PNS

    Kisah Pasutri Petinju Maluku, Berulang Kali Sumbang Medali di PON, 15 Tahun Honor Tak Diangkat PNS

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Lima ABK Sabuk Nusantara 103 Babak Belur Dihajar Oknum TNI dan Brimob, Yermias Minta Danyon dan Dansat Bersikap

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Bawa Malut United ke Posisi 3 Liga I, Imran Nahumarury Justru Keluar

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Selamat Jalan Kaka Sani Tawainella, Sampai “Baku Dapa” Glend Fredly Latuihamallo di Tengah Cahaya Sorgawi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Delapan Wakil Rakyat Maluku di Senayan Membisu dan “Omong Kosong”, Anggota DPR RI Asal Sulut Bantu Heins Songjanan Siap Dilantik Tamtama TNI

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Kontak Kami
  • Pedomam Media Cyber

© 2022 referensimaluku.id

No Result
View All Result
  • NASIONAL
  • MALUKU
    • AMBON
    • KKT
    • MALRA
    • MALTENG
    • MBD
    • SBB
    • SBT
    • TUAL
    • ARU
    • BURSEL
    • BURU
  • DESA
  • HUKRIM
  • RAGAM
  • OLAHRAGA
    • LIGA 3 MALUKU
    • ALL SPORT
  • OPINI
  • EDITORIAL
  • EKONOMI

© 2022 referensimaluku.id