Referensi Maluku
No Result
View All Result
  • NASIONAL
  • MALUKU
    • AMBON
    • KKT
    • MALRA
    • MALTENG
    • MBD
    • SBB
    • SBT
    • TUAL
    • ARU
    • BURSEL
    • BURU
  • DESA
  • HUKRIM
  • RAGAM
  • OLAHRAGA
    • LIGA 3 MALUKU
    • ALL SPORT
  • OPINI
  • EDITORIAL
  • EKONOMI
  • LOKAL
Youtube
Facebook
  • NASIONAL
  • MALUKU
    • AMBON
    • KKT
    • MALRA
    • MALTENG
    • MBD
    • SBB
    • SBT
    • TUAL
    • ARU
    • BURSEL
    • BURU
  • DESA
  • HUKRIM
  • RAGAM
  • OLAHRAGA
    • LIGA 3 MALUKU
    • ALL SPORT
  • OPINI
  • EDITORIAL
  • EKONOMI
  • LOKAL
No Result
View All Result
Referensi Maluku
Home All Sport

PON Bela Diri II 2025 Jawa Tengah Resmi Dibuka, Sam : Tunjukkan jiwa sportivitas dan heroisme Pattimura

Oktober 12, 2025
in All Sport
0
Share on FacebookShare on TwitterShare on WhatsappShare on Email

Referensimaluku.od,-Kudus – Pekan Olahraga Nasional (PON) Beladiri 2025 resmi dibuka di GOR Djarum Kaliputu, Kudus, Jawa Tengah, Sabtu (11/10/2025) pukul 14.00 WIT.

Baca Juga

20 Pemain Asal Ambon Lolos Seleksi Awal Timnas Futsal U-16 & U-19

Jelang Pekan Ke-9, Malut United Latihan di Yogyakarta

Saatnya Kita Optimis – Jangan Mudah Diprovokasi Aspek Non Tekhnis.

Pembukaan langsung oleh Ketua Umum KONI Pusat, Marciano, PON Bela Diri II ini diikuti 2.656 atlet dari 38 provinsi se-Indonesia

Marciano Norman dalam sambutannya menyampaikan optimismenya ajang PON Beladiri ini akan mampu melahirkan para atlet – atlet berprestasi dari berbagai daerah sekaligus mampu mengharumkan nama baik bangsa di ajang internasial baik di Sea Games maupun di Olympiade mendatang.

Foto : (kiri) Dokter Kontingen POn BD, Dr Mario Huka, (Kanan) Bendahara Kontingen dan Pelatih Tarung Derajat , Rahman Talaohu dan Domi

Menurutnya, untuk PON Beladiri 2025 dipertandingkan 10 cabor dari 18 cabor yang ada di Indonesia.

“Selama ini 18 cabor beladiri menjadi salah satu penyumbang medali dengan presentasi mencapai 30 persen dari total medali yang disabet Indonesia di ajang Internasional dari berbagi cabor yang diikuti,” ungkap Marciano.

Ia pun menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada Djarum Foundation, dan Pemkab Kudus yang sudah memberikan dukungan penuh atas pelaksanaan PON Beladiri 2025.

“Penyelenggaraan PON Beladiri ini merupakan kolaborasi antara KONI Pusat dengan Djarum Foundation, didukung penuh oleh Bupati Kudus dan masyarakat Kudus,” ujarnya.

Sementata itu , Sam Latuconsina didampingi Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Maluku, Sandi A. Wattimena dan Wakil Ketua Kontingen Maluku, Levi Kariuw berkesempatan bertatap muka dengan 6 atlet Tarung Derajat dan Taekwondo dan 2 pelatih bersama 9 tim offecial di Hotel Hom yang menjadi Base Camp Kontingen Maluku.

Ketum KONI Maluku dalam arahannya menegaskan pada ajang bergengsi yang mempertandingkan 10 cabang olahraga bela diri ini, minta atlet fokus dalam setiap laga yang diikuti.

Foto : Ketua Umum KONI Maluku Sam Latuconsina, Wakil CDM Levinus Kariuw, Kadispora Sandi Watimena, Komandan Pengendali Prof Albertus Fenanlampir, dan Official dan Atlet Tarung Derajat Sama Taekwondo

“Meskipun kita (Maluku) hanya mengikuti 6 cabor dari 10 cabor yang ditandingkan, namun saya yakin Maluku mampu memberikan yang terbaik. Minimal ada medali yang kita raih,” tandas Latuconsina.

Sam mengaku bangga dalam kondisi yang terbatas baik dalam sisi waktu, kesiapan dan anggaran, Maluku masih bisa mengirim kontingen ke event nasional ini.

Untuk itu, Sam berharap dalam setiap laga yang dijalani nanti, para atlet harus mampu menunjukan jiwa heroik yang diwariskan kapitang Pattimura.

“Tunjukkan jiwa sportifitas, heroisme Pattimura bahwa kita bisa tampil “bakalai” untuk mengharumkan nama Maluku di ajang Nasional,” ajaknya.

Menutup arahannya Sam berharap di ajang PON Beladiri ini, atlet Maluku bisa mengasah keterampilan, teknis dan juga menjaga kebugaran dalam mempersiapkan diri menuju even-even nasional di masa mendatang. (RM-06)

ShareTweetSendSend

BERITATERKAIT

20 Pemain Asal Ambon Lolos Seleksi Awal Timnas Futsal U-16 & U-19

20 Pemain Asal Ambon Lolos Seleksi Awal Timnas Futsal U-16 & U-19

by admin
Oktober 10, 2025
0

REFERENSIMALUKU.ID,-AMBON- 20 Pemain Futsal asal Ambon memastikan diri lolos...

Jelang Pekan Ke-9, Malut United Latihan di Yogyakarta

Jelang Pekan Ke-9, Malut United Latihan di Yogyakarta

by admin
Oktober 9, 2025
0

REFMAL.ID,-AMBON- Jeda kompetisi BRI Super League 2025-2026 tak mengendurkan...

Saatnya Kita Optimis – Jangan Mudah Diprovokasi Aspek Non Tekhnis.

Saatnya Kita Optimis – Jangan Mudah Diprovokasi Aspek Non Tekhnis.

by admin
Oktober 8, 2025
0

REFERENSIMALUKU.ID,-AMBON- Kita pernah bermain di Piala Dunia tapi...

Pelepasan Kontingen Maluku  PON Bela Diri II di Jawa Tengah

Pelepasan Kontingen Maluku PON Bela Diri II di Jawa Tengah

by admin
Oktober 7, 2025
0

REFERENSIMALUKU.ID,-AMBON- Asisten Bidang Ekonomi dan Pembangunan Setda Maluku,...

Atlet Anggar Putri Maluku Gabung Pelatnas Sea Games Thailand

Atlet Anggar Putri Maluku Gabung Pelatnas Sea Games Thailand

by admin
Oktober 3, 2025
0

Referensimaluku.id, Ambon - Pengurus Besar Ikatan Anggar Seluruh...

Kuota Atlet Atletik Maluku ke Popnas Jakarta Ditentukan Kemenpora

Kuota Atlet Atletik Maluku ke Popnas Jakarta Ditentukan Kemenpora

by admin
Oktober 3, 2025
0

Referensimaluku.id, Ambon - Pelatih tim atletik Maluku Viera...

Discussion about this post

Popular Stories

  • Kisah Pasutri Petinju Maluku, Berulang Kali Sumbang Medali di PON, 15 Tahun Honor Tak Diangkat PNS

    Kisah Pasutri Petinju Maluku, Berulang Kali Sumbang Medali di PON, 15 Tahun Honor Tak Diangkat PNS

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Lima ABK Sabuk Nusantara 103 Babak Belur Dihajar Oknum TNI dan Brimob, Yermias Minta Danyon dan Dansat Bersikap

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Bawa Malut United ke Posisi 3 Liga I, Imran Nahumarury Justru Keluar

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Selamat Jalan Kaka Sani Tawainella, Sampai “Baku Dapa” Glend Fredly Latuihamallo di Tengah Cahaya Sorgawi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Delapan Wakil Rakyat Maluku di Senayan Membisu dan “Omong Kosong”, Anggota DPR RI Asal Sulut Bantu Heins Songjanan Siap Dilantik Tamtama TNI

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Kontak Kami
  • Pedomam Media Cyber

© 2022 referensimaluku.id

No Result
View All Result
  • NASIONAL
  • MALUKU
    • AMBON
    • KKT
    • MALRA
    • MALTENG
    • MBD
    • SBB
    • SBT
    • TUAL
    • ARU
    • BURSEL
    • BURU
  • DESA
  • HUKRIM
  • RAGAM
  • OLAHRAGA
    • LIGA 3 MALUKU
    • ALL SPORT
  • OPINI
  • EDITORIAL
  • EKONOMI

© 2022 referensimaluku.id